Musim Covid-19 ini mengubah gaya hidup semua orang di dunia. Yang tadinya kegiatan kerja yang padat sekarang bisa jadi santai di rumah. Saya mulai menanam di awal bulan Juni 2021. Pada awalnya saya mulai dari membaca artikel dan nonton Youtube. Bagaimana cara memulai menanam, memilih tanaman yang cocok buat pemula dan mudah ditanam, setelah itu…